FKUB Jakarta Barat Studi Banding ke Jawa Tengah
Dengan mengambil tema, Membangun Kebersamaan Merajut Kerukunan, Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Administrasi Jakarta Barat adakan kunjungan study banding dan silaturahim ke wilayah Provinsi Jawa Tengah. Kunjungan silaturahim dalam rangka studybanding FKUB Jakarta Barat dengan FKUB Provinsi Jawa Tengah di Semarang yang berlangsung selama 3hari dari 7-9 Maret 2022, disambut oleh Ketuanya, Drs.H.Taslim Syahlan…